Cara mematikan Windows Update dengan mudah di Windows 10


Bagi pengguna Windows 10 pasti sudah tau dan tidak asing lagi dengan salah satu fitur dari Windows 10 ini, yaitu Windows Update !


Yaps, ini dia fitur yang sangat fenomenal dari Windows 10 :v Windows Update. Sebetulnya fitur ini sudah lama ada di versi versi Windows sebelumnya. Memang sih nih fitur sangat berguna, jika kita mengupdate Windows 10 Kita maka Windows akan diperbaiki bila ada masalah masalah, dan mungkin akan ada fitur fitur tambahan baru yang tentunya User akan senang karena Masalah masalah pada Windows + ada tambahan fitur baru

Namun bagi kita yang merasa tidak suka dengan fitur Windows Update ini karena berbagai masalah (Misalnya Kouta tinggal dikit, mahal, dll) maka Admin Nexiapedia punya cara yang sangat sederhana untuk mematikan Windows Update tersebut. Langsung saja :

1. Klik kanan pada logo Start Windows (Pojok kiri bawah), kemudian pilih 'Computer Management'


2. Buka kebawah tab 'Service and Applications' dan pilih 'Services'


3. Cari Tulisan 'Windows Update' dengan cara scroll ke bawah. Bila sudah ketemu, Klik dua kali 'Windows Update' tersebut


4. Klik tombol 'Stop'


5. Lalu pada 'Startup Type', pilih 'Manual' / 'Disabled'. Setelah itu pilih 'Apply' dan pilih 'OK'


Dengan begini Windows Update tidak akan melakukan Update otomatis lagi. Bila Kamu memilih 'Manual' maka kamu masih bisa Update sendiri dengan manual, tetapi Windows Update tidak akan melakukan Update otomatis lagi. Kalau Kamu memilih 'Disabled' maka Windows tidakakamelakukan Update selamanya :v Kalo Admin sih lebih memilih yang 'Disabled' karena faktor Kouta Admin terus yang menipis dan harga Kouta di Indonesia terhitung mahal dari pada negara lain :3

Sekian Tips dan Info dari Nexiapedia dan semoga bermanfaat. Jangan lupa Share dan Komen ya (y)

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Cara mematikan Windows Update dengan mudah di Windows 10"

Post a Comment

Budayakanlah meninggalkan jejak lewat komentar
- Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan dan dimengerti
- Tanyakan sesuatu yang tidak jelas bisa lewat komentar
- Menerima Kritik dan Saran lewat komentar
- Open Blog Walking
- Bersabar menunggu balasan bila ingin dibalas